Audit Energi Listrik Penggunaan Pendingin Udara Pada Gedung Biro Rektor Universitas Iskandarmuda

Authors

  • Syafriandi, Muliadi, Mahalla Universitas Iskandarmuda

DOI:

https://doi.org/10.55616/jitu.v2i1.168

Abstract

Audit energi adalah teknik yang dipakai untuk menghitung besarnya konsumsi energi pada bangunan atau
gedung. Pada penelitian ini audit energi dilakukan pada Universitas Iskandarmuda (UNIDA) yaitu pada
gedung Biro Rektor dan fokusnya pada pendingin udara. Selama ini penggunaan pendingin udara (AC)
pada gedung Biro Rektor Unida belum pernah dilakukan audit energi sehingga belum diketahui efisien
atau tidaknya nilai intenitas konsumsi energi (IKE) dan barapa kebutuhan penggunaan pendingin udara
serta di ruang mana saja terdapat sumber pemborosannya. Oleh sebab itu, penelitian ini perlu dilakukan
untuk mengetahui besarnya intenitas konsumsi energi (IKE), kebutuhan penggunaan pendingin udara
dengan luas ruangan, dan sumber pemborosan pemakaian peralatan pendingin pada gedung Biro Rektor
UNIDA. Hal ini dilakukan agar konsumsi energi listrik sesuai dengan kebutuhan dan penggunaan
pendingin ruangan lebih efesien. Adapun metode yang digunakan pada penelitian ini adalah melakukan
observasi pengukuran dan perhitungan. Dari hasil penelitian, didapatkan bahwa nilai IKE berada pada
kriteria sangat efisien yaitu sebesar 49,23 kWh/m2/tahun dan konsumsi energi listrik untuk pendingin
udara pertahunnya sebesar 16.458,0 kWh/tahun. Pada gedung Biro Rektor UNIDA pemborosan energi
listrik disebabkan oleh penggunaan pendingin ruangan (AC) yang tidak sesuai dengan kebutuhan dan
luas ruangannya.

References

S. A. Kartika, “ANALISIS KONSUMSI ENERGI DAN PROGRAM KONSERVASI ENERGI ( STUDI KASUS?: GEDUNG PERKANTORAN DAN KOMPLEKS PERUMAHAN TI ),” no. 30, pp. 41–51, 2017.

I. Overland et al., “The ASEAN Climate and Energy Paradox,” Energy Clim. Chang., p. 100019, 2020, doi: 10.1016/j.egycc.2020.100019.

R. Indonesia, Presiden republik indonesia. 2009.

U. Kab, K. Propinsi, and K. Barat, “Audit Energi Pemakaian Air Conditioning ( AC ) Di Gedung Dinas Pekerjaan,” vol. 10, pp. 1–5, 2018.

J. Untoro, H. Gusmedi, and N. Purwasih, “Audit Energi dan Analisis Penghematan Konsumsi Energi pada Sistem Peralatan Listrik di Gedung Pelayanan Unila.”

I. J. Penelitian, “Audit Energi dan Analisis Peluang Penghematan Energi di PT . Daikin Air Conditioning Makassar,” vol. 5, no. 2, pp. 115–121, 2018.

S. Riyadi and J. M. Tambunan, “Analisis peningkatan efisiensi penggunaan energi listrik pada sistem pencahayaan dan air conditioning di gedung graha mustika ratu,” pp. 107–121, 2013.

C. Cooremans and A. Schönenberger, “Energy Management?: a key driver of energy-efficiency investment??,” 2019, doi: 10.1016/j.jclepro.2019.04.333.

E. F. Kreith, B. Raton, C. R. C. Press, and S. K. Wang, “Air-Conditioning and Refrigeration,” 1999.

H. Abdurrachman, M. Sibarani, and J. V. Tuapetel, “Perancangan Air Conditioning ( AC ) Sentral pada Gedung G Institut Teknologi Indonesia,” vol. 2, no. 2, pp. 35–41, 2018.

Z. Djafar, W. H. Piarah, P. Bosowa, J. Mesin, F. Teknik, and U. Hasanuddin, “ANALISA KINERJA MESIN REFRIGERASI RUMAH TANGGA DENGAN VARIASI,” vol. 3, no. September, pp. 7–11, 2017.

R. H. S. R-, “Pengembangan Cold Storage Hemat Energi Sebagai Mesin Refrigerasi Hibrida Memanfaatkan Panas Buang Kondensor Pada Drying Room Menggunakan Pengembangan Cold Storage Hemat Energi Sebagai Mesin Refrigerasi Hibrida Memanfaatkan Panas Buang Kondensor Pada Drying Room Menggunakan Refrigeran Hidrokarbon Subsitusi R-22 Oleh?: Dibiayai oleh?: Tahun 2008,” no. April, 2016, doi: 10.13140/RG.2.1.4776.7448.

T. Analysis et al., “ANALISIS EFISIENSI ENERGI PADA BANGUNAN GEDUNG UNTUK,” vol. 5, no. 1, pp. 1–7, 2018.

S. Amanat, P. Menteri, and P. P. Listrik, “Panduan Penghematan Energi di Gedung Pemerintah Panduan Penghematan Energi di Gedung Pemerintah,” no. 13, 2012.

M. Energi, D. A. N. Sumber, D. Mineral, and R. Indonesia, “Menteri energi dan sumber,” 2012.

E. Universitas, N. Surabaya, A. I. Agung, S. I. Haryudo, and A. C. Hermawan, “ANALISIS AUDIT ENERGI LISTRIK PADA GEDUNG JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA Ary Prastyawan,” pp. 237–243.

Najamudin, Cara Menghitung Kebutuhan Daya dan Kapasitas AC ( Air Conditioning ) Berdasarkan Volume Ruang yang akan digunakan.Jurusan Teknik Mesin Universitas Banda Lampung. Lampung: 2014.

Published

2021-06-27

How to Cite

Syafriandi, Muliadi, Mahalla. (2021). Audit Energi Listrik Penggunaan Pendingin Udara Pada Gedung Biro Rektor Universitas Iskandarmuda. Jurnal Ilmiah Teknik Unida, 2(1), 11-22. https://doi.org/10.55616/jitu.v2i1.168

Issue

Section

Articles